Senin, 06 Juni 2011

Apa arti WWW Apa arti HTTP

Bagi netter mungkin harus sedikitnya tahu Apa arti WWW Apa arti HTTP Yang pernah saya alami banyak diantara teman-teman yang bertanya seperti diatas dan saya sudah menyiapkan jawabannya dari sumber http://id.wikipedia.org dan www.randyseptian.web.id

Apa arti WWW

Secara singkat saja saya jelaskan WWW Singkatan atau kependekkan dari World Wide Web yang berarti Jaringan seluruh dunia begitulah secara singkat arti dari WWW
Siapakah penemu atau yang membuat atau pendiri WWW yang menjadi terkenal di dunia Internet .
Pendiri WWW adalah Sir Timothy Berners-Lee Lahir di London Inggris
Siapakah Sir Timothy Berners-Lee, Selengkapnya Anda bisa baca di http://id.wikipedia.org


Apa arti HTTP

HTTP singkatan atau kependekkan dari HyperText Transfer Protocol
Definisi HTTP :
HTTP mendifinisikan bagaimana suatu pesan bisa di format dan dikirimkan dari server ke client atau sebaliknya.
Selengkapnya Anda bisa baca di www.randyseptian.web.id
Dengan berbagi pengetahuan Apa arti WWW Apa arti HTTP ini mudah-mudahan bermanfaat


http://kangds.wordpress.com/2011/05/15/apa-arti-www-apa-arti-http/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar